Matematika Tuliskan pers garis yang melalui (3,4) dan bergradien 2/3

Pake cara yaa

Tuliskan pers garis yang melalui (3,4) dan bergradien 2/3 Pake cara yaa Penjelasan dengan langkah-langkah: Persamaan Garis Lurus titik (3 , 4) ---> (x¹ , y¹) gradien (m) -----> ⅔ Maka: y - y¹ = m (x - x¹) y - 4 = ⅔ (x - 3) y - 4 = ⅔x - ⅔(3) y - 4 = ⅔x - 2 y = ⅔x - 2 + 4 y = ⅔x + 2 semoga membantu [answer.2.content]